Selasa, 17 Januari 2017

CONTOH RPP K13 KSPL DAN KSPB

RPP K 13 KSPL 


Satuan Pendidikan                  : SMAK Santo Fransiskus Assisi Samarinda
Mata Pelajaran                       : Pendidikan Agama Katolik dan Budi Pekerti
Kelas/ Semester                      : X/II
Materi Pokok                          : Kitab Suci Perjanjian Lama
Alokasi Waktu                         :  2 Pertemuan (6 JP)
Pertemuan ke                         : 1 Tradisi lisan sebagai sarana pewarisan nilai-nilai luhur dalam masyarakat

A.        KOMPETENSI INTI
KI     1    :    Menghargai dan menghayati  ajaran agama yang dianutnya.
KI     2    :    Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI     3    :    Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI     4    :    Mencoba,  mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B.         KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
KOMPETENSI DASAR
3.7. Memahami tentang  Kitab Suci dan Tradisi sebagai da



4.7Menghayati kitab Suci dan Tradisi Sebagai dasar iman kristiani



INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI
1.      Menjelaskan pentingnya membaca Kitab Suci Perjanjian Lama
2.      Menyebutkan garis besar kronologis tersusunnya Kitab Perjanjian Lama
3.      Menjelaskan makna istilah “Perjanjian” dalam Perjanjian Lama
4.      Menyebutkan bagian-bagian Kitab Perjanjian Lama
5.      Merumuskan pesan Tuhan yang terdapat dalam salah satu perikope Kitab Perjanjian Lama



C.         TUJUAN PEMBELAJARAN  
Setelah melakukan berbagai kegiatan pembelajaran , peserta didik mampu:

1). Dengan mendalami legenda Sangkuriang dan Kisah Penciptaan (Kej 2: 7; 18; 21-24) peserta didik memahami pentingnya tradisi lisan sebagai sarana pewarisan nilai-nilai luhur sebelum munculnya tradisi tulis.
2). Dengan menemukan data-data dari Kitab Suci dan dari berbagai sumber, peserta didik mampu memahami isi Kitab Suci Perjanjian Lama, sejarah tersusunnya dan kanonisasi Perjanjian Lama.
3). Melalui latihan merenungkan salah satu kutipan, peserta didik mampu memahami Kitab Suci sebagai firman Allah dan pentingnya mendalami Kitab Suci Perjanjian Lama

D.        MATERI PEMBELAJARAN
Kitab Suci Perjanjian Lama /KSPL
E .METODE PEMBELAJARAN
Ø  Saintifik
Ø  Ceramah
Ø  Diskusi
Ø  Penugasan

F.      SUMBER BELAJAR
a.      Baker, David L,.Dr . 1997. Mari Mengenal Perjanjian Lama : Pentingnya Mempelajari Perjanjian Lama, Jakarta: BPK Gunung Mulia Halaman : 13-14)
b.      Dokpen KWI. 1993. Dokumen Konsili Vatikan II. Jakarta: Obor
c.       Katekismus Gereja Katolik, Nusa Indah, Flores,
d.      Konperensi  Wali Gereja Indonesia.1995.  Iman Katolik. Yogyakarta :Kanisius
e.      Kristianto Yoseph, dkk. 2010 Menjadi Murid Yesus, Pendidikan Agama Katolik untuk SMA/K Kelas X. Yogyakarta: Kansius
f.        Marsunu Seto.YM. 2008. Allah Leluhur Kami. Yogyakarta:Kanisius
g.      Marsunu Seto.YM. 2008. Dari Penciptaan Sampai Babel. Yogyakarta:Kanisius

G.       MEDIA PEMBELAJARAN
1.      Media:
ü  Cerita  rakyat tentang Tangkuban Perahu
ü  Laptop
ü  LCD
ü  Kitab Suci, khususnya teks  Kejadian 1:2-9. 18.21-23
ü  Video atau film tentang Musa membebaskan bangsa Israel dari perbudakan mesir
2.     Alat dan bahan:
-                Layar
-                Gambar  Nabi perjanjian lama

H.     LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN      
a.         Kegiatan Pendahuluan ( 10 menit )
b.      Guru mengajak peserta didik mengawali pelajaran dengan Doa Pembuka
c.       Apersepsi: Guru bertanya: apa yang kamu ketahui tentang Kitab Suci?
d.      Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran tentang kitab  suci khususnya kitab suci PL yaitu: memahami karya penyelamatan Allah dalam diri bangsa Israel
b.         Kegiatan Inti (95 menit)
1.      Mengamati
a)    Guru mengajak para Siswa untuk membaca dan mendengarkan cerita rakyat tentang: Tangkuban Perahu
b)    Menonton film tentang pembebasan bangsa Israel

2.      Menanya
Peserta didik mengajukan  pertanyaan sehubungan dengan hasil pengamatannya tentang “Tangkuban Perahu dan pembebasab Umat Israel dari perbudakan Mesir”
Contoh pertanyaan:
1.      ajaran/ nilai/ norma apa yang hendak diwariskan melalui cerita legenda tersebut ?
2.      Masih  relevankah ajaran/ nilai/ norma yang terdapat dalam cerita di atas  untuk manusia zaman sekarang ?
3.      Legenda apa saja yang ada di daerahmu? Apa ajaran/ nilai yang hendak diwariskan dalam legenda tersebut ?
4.      Siapa  tokoh yang membebaskan bangsa Israel dari perbudakan mesir
5.      Bagaimana cara Allah menolong pembebasan orang israel dari mesir?
3.      Mengumpulkan data
1)      Mengumpulkan informasi terbentuknya keyakinan beberapa suku di Indonesia dari cerita-cerita legenda.
2)      Mengumpulkan  informasi dari ajaran Kitab Suci Perjanjian Lama  tentang terbentuknya iman bangsa Israel (misalnya dalam Kejadian 3:6-10)
3)      Mengumpulkan informasi tentang proses terjadinya Kitab Suci Perjanjian Lama yang berisi ajaran iman bangsa Israel.
4.      Mengasosiasi
1)      Menganalisis  informasi terbentuknya keyakinan beberapa suku di Indonesia dari cerita-cerita legenda.
2)      Merumuskan  ajaran Kitab Suci Perjanjian Lama  tentang terbentuknya iman bangsa Israel.
3)      Mengelompokkan kitab-kitab Perjanjian Lama ke dalam empat kelompok (Pentateukh, Sejarah, Puisi dan Nabi-nabi).
4)      Mendata  Kitab Suci yang ada tulisan Deuterokanonika dan menemukan kitab-kitab yang termasuk ke dalam Deuterokanika.
5)      Menyimpulkan proses terjadinya Kitab Suci Perjanjian Lama
5.      Mengomunikasikan
1)      Menuliskan  refleksi   tentang Kitab Suci Perjanjian Lama berdasarkan teks Kitab Kejadian   3: 6 – 10
2)      Membuat bagan penyusunan  Kitab – kitab  Perjanjian Lama  (Perpustakaan).
3)      Merencanakan niat untuk membaca Kitab Suci Perjanjian Lama  dengan baik.
6.      Mencipta
·         Membuat Skanario drama pembebasan umat israel dari perbudakan Mesir

I.          Kegiatan Penutup (15 menit)
1)         Berisama peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran hari ini, serta mendorong siswa untuk dapat memaknai masalah media masa dalam kehidupan sehari - hari
2)         Guru memberikan penghargaan (misalnya pujian atau bentuk penghargaan lain yang relevan) kepada kelompok yang berkinerja baik
3)         Peserta didik hening untuk merefleksikan seluruh prosespembelajaran hari ini.
4)         Guru mengajak peserta menutup pertemuan dengan   berdoa

J.        PENILAIAN
1.         Sikap Spiritual
a.         Tehnik                        : Penilaian Diri
b.         Bentuk Instrumen      : lembar Penilaian Diri
c.           Kisi-kisi                      :
No
Sikap/ nilai
Butir instrumen
1.       
Pembiasaan untuk membaca Kitab Suci Perjanjian Lama
1
2.       
Perilaku baik  selama dan sesudah mengikuti pembelajaran
2
3.       
Cara membaca kitab suci yang benar
5
4.       
Sikap yang benar membaca kitab suci
6

2.         Sikap Sosial
a.         Tehnik                        : Observasi
b.         Bentuk Instrumen      : lembar Observasi
c.           Kisi-kisi                      :

No
Sikap/ nilai
Butir instrumen
1.       
Keaktifan Siswa
1
2.       
Kesopanan
2 – 4
3.       
Bertanggung jawab
5 – 7
Instrumen : lihat lampiran
3.    Pengetahuan
a.         Tehnik                         : Tertulis
b.         Bentuk Instrumen       : Uraian
c.           Kisi-kisi                       :
No.
Indikator
Butir Instrumen
1.       
3.7.1 Menjelaskan pentingnya membaca Kitab Suci PL
1
2.      2
3.7.2 Menyebutkan Kronologis terjadinya  Kitab Suci perjanjian lama
2
3.       
3.7.3 Menjelaskan Istilah perjanjian lama
3
4.       


3.7.4 Menyebutkan Pembagian Kitab Suci Perjanjian Lama
4



           
4.      Ketrampilan:
a.         Tehnik                                : Membuat Karya Tertulis
b.         Bentuk Instrumen`     : Merangkum kitab suci sebagai renungan                         singkat.
c.          Kisi-kisi                                :
No
Sikap/ nilai
Butir instrumen
1.       
Membuat Renungan singkat
1 – 4

Lampiran :INSTRUMEN PENILAIAN

Penilaian Sikap Spiritual :
Petunjuk      : Nilailah dirimu sendiri: seberapa sering dirimu menyadari hal-hal berikut dalam kehidupanmu sehari-hari

4= selalu
3= sering (dalam 1 tahun minimal 12 kali)
2= kadang-kadang (dalam 1 tahun kurang dari 4 kali)
1=tidak pernah
Nomor
Pernyataan
Nilai
1
2
3
4
1.       
Saya kagum terhadap Allah yang menyadarkan saya untuk tidak terbawa oleh pengaruh negatif dari media




2.       
Saya menyadari bahwa apapun yang melekat pada diri saya merupakan bukti bahwa Tuhan mencintai diri saya secara istimewa




3.       
Saya merasa bangga terhadap keadaan diri saya seperti yang nampak saat sekarang ini




4.       
Saya mensyukuri apapun yang ada / melekat pada diri saya




5.       
 Saya menjaga  tubuh sebaik mungkin sebagai ungkapan syukur saya atas kebaikan Tuhan




6.       
Sebagai anak bangsa, Saya dipanggil Tuhan untuk ikut serta memelihara budaya daerah dan tidak terpengaruh oleh budaya  asing





Nilai:
7-12    =    Kurang
13-18  =    Cukup
19-24  =    Baik
24-28 =    Sangat Baik

Penilaian Sikap Sosial

4= selalu
3= sering (dalam 1 tahun minimal 12 kali)
2= kadang-kadang (dalam 1 tahun kurang dari 4 kali)
1=tidak pernah

No.
Sikap/nilai
Butir Instrumen
1
2
3
4

Menghayati  sikap  kritis dan bertanggung-jawab terhadap pengaruh mass media, ideologi dan gaya hidup yang berkembang

1.   Bergaul dengan semua teman tanpa bertindak diskriminatif
2.   Bersikap hormat terhadap yang tua dan santun kepada yang lebih muda
3.   Saya menghormati setiap teman, dalam berbicara dan bertindak
4.   Menegur teman dengan sopan dan benar
5.   Menulis dengan kata- kata yang sopan dan baik





Nilai:
7-12          =          Kurang
13-18        =          Cukup
19-24        =          Baik
24-28 =    Sangat Baik


Penilaian Pengetahuan

No.
Butir Instrumen
Score
1
Sebutkan unsur-unsur apa saja yang dapat berpengaruh terhadap media masa
10
2
Menuliskan pesan singkat yesus berdasarkan kitab suci (  Mat 23 : 1-36
25
3.
Jelaskan makna media bagi kehidupan manusia sehari hari
15
4.
Disajikan kasus kenakalan remaja
Uraikanlah tanggapanmu atas kasus tersebut dengan mengungkapkan:
-             Apa dampak yang ditimbulkan oleh kemajemukan media masa bagi gaya kehidupan orang jaman sekarang?
-             Sejauhmana perilaku tersebut jika dikaitkan dengan pemahamanmu tentang sifat kritis Yesus dalam in jil Mat 23:1-36 :
30
5.
Rumuskan dengan kata-katamu sendiri pesan yang disampaikan dalam  injil Mat  23: 1-36
20

Nilai = Score yang diperoleh  x 100 %
              Score total

Penilaian Ketrampilan:

No.
Indicator penilaian
Score Total
1.
Struktur doa memuat: pujian, syukur dan permohonan
20
2.
Doa sesuai dengan tema
10
3.
Isi mengungkapkan rasa syukur atas keadaan dirinya
50
4.
Bahasa, kata tepat, jelas dan bisa difahami
20
Score total
100

Nilai:
21-40      : Kurang
41-60      : Cukup
61-80      : Baik
81-100    : Sangat Baik


Mengetahui                                                                            Samarinda,     2016
Kepala Sekolah                                                                         Guru Mata Pelajaran



Kristoforus Gustian, S.S S.Pd                                                            Fredi Manik, A.Md
                                                           







Tidak ada komentar:

Posting Komentar

LKPD SISWA KELAS 10 MIPA 1

  LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) MENGEMBANGKAN KARUNIA  ALLAH Sekolah                                 :     SMA Katolik Santo Fransis...